Return to site

PT Equity World | Update Harga Emas Bisnis Muda, Edisi 5 November 2020

PT Equity World | Update Harga Emas Bisnis Muda, Edisi 5 November 2020

PT Equity World | Update Harga Emas Bisnis Muda, Edisi 5 November 2020

PT Equity World | Pergerakan emas global mulai bangkit nih, Be-emers. Bahkan, di perdagangan pagi ini (5/11), harga emas berjangka maupun di pasar Spot sudah kembali ke level US$1.900 per troy ounce lho!

Berdasarkan data Bloomberg, pukul 8:08 WIB, harga emas Comex kontrak Desember 2020 menguat 0,52 persen ke level US$1.906,10 per troy ounce. Sementara emas Spot, pergerakannya naik 0,09 persen ke level US$1.904,62 per troy ounce.

Lalu, bagaimana dengan emas 24 karat dalam negeri?
 
Emas Antam
Harga emas di Butik Emas LM Antam justru lebih bervariatif dari perdagangan sebelumnya nih.

Berdasarkan info dari laman Logam Mulia, emas Antam ukuran 1 gram, harganya turun Rp4.000. Sedangkan untuk ukuran terkecil, yakni 0,5 gram, harganya malah naik hingga Rp18.000 lho!

Sementara itu, harga jual kembali (buyback) PT Aneka Antam Tbk ini turun Rp4.000, menjadi Rp892.000 per gram.
 
Ukuran
(Gram) Harga Emas Antam
0,5 Rp550.000
1 Rp1.000.000
5 Rp4.775.000
10 Rp9.495.000